Kamis, 12 Januari 2012

Kerusuhan Bima,bentuk Pelanggaran HAM

Masing terjadi di Bima,Nusa Tenggara Barat segar dalam ingatan rakyat Indonesia bagaimana peristiwa kerusuhan warga Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima, NTB yang melakukan blokade pelabuhan pada 24 November 2011.

Kerusuhan antara warga dan aparat kepolisian ini menyebabkan  4 warga tewas dan 8 warga lainnya terluka oleh tembakan aparat kepolisian.Kerusuhan ini menambah panjangnya rantai pelanggaran HAM di Indonesia yang semakin mencoreng muka Inodonesia terutama aparat kepolisian yang menjadi dalang di balik pelanggaran HAM yang terjadi.Kronologi kerusuhan berawal dari aksi pembubaran blokade Pelabuhan Sape, Bima, Nusa Tenggara Barat oleh pihak Kepolisian yang berbuntut munculnya korban jiwa.
Berikut ini foto-foto kerusuhan di Bima pada tanggal 24 November 2011


 

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar